Pemmzchannel
  • NEWS
  • REVIEW
    • All
    • Components
    • Gadget
    • Game
    • Laptop & PC
    Laptop ASUS Vivobook 14 (M1407) menyala di atas meja kayu dengan latar belakang pencahayaan biru ambient dan tanaman. Gambar unggulan untuk artikel review laptop AI 10 jutaan yang memiliki daya tahan baterai 15 jam.

    ASUS Vivobook 14 (M1407): Laptop AI 10 Juta, Baterai 15 Jam! Kok Bisa?

    Review MSI Raider 18 HX AI tampak belakang di atas meja kerja, menampilkan desain premium laptop gaming flagship dengan logo naga MSI.

    Review MSI Raider 18 HX AI: Harga Laptop 72 Juta, Waras atau Gimmick?

    Review ASUS ExpertBook PM3 yang sedang menjalani uji ketahanan ekstrem dengan disiram air dan diinjak kaki untuk membuktikan kualitas laptop badak yang tetap menyala.

    Review ASUS ExpertBook PM3: Disiksa Tetap Nyala, Definisi Laptop Badak!

    Review Acer Nitro 16S AI menampilkan desain cover sasis belakang yang minimalis dan elegan di atas meja kerja dengan setup modern.

    Review Acer Nitro 16S AI: Desain Mewah & RTX 5070 yang Ganas!

  • TIPS & TRICK
  • ABOUT US
No Result
View All Result
  • 11tahun
  • About PEMMZCHANNEL – Media Online Review Laptop Gaming Terdepan di Indonesia
  • About Pemmzchannel – Media Online Review Laptop Gaming Terdepan di Indonesia (old)
  • About Us
  • Advertise With US
  • ASK Pemmzchannel
  • Contact Us
  • DWQA Ask Question
  • Featured at Pemmzchannel
  • IMPORT
  • Latest Pemmzchannel Video
  • News
  • Newsletter
  • Newsletter
  • Pemmz Gr8est Surprize
  • Pemmzchannel – Media Informasi, Review Gadget & Gaming
  • Privacy Policy
  • Promo PEMMZ Yogya
  • Shortcodes
  • Submit Karya
  • Subscribe to Pemmzchannel.com
  • Tarif JNE
  • test speed page
Pemmzchannel
  • NEWS
  • REVIEW
    • All
    • Components
    • Gadget
    • Game
    • Laptop & PC
    Laptop ASUS Vivobook 14 (M1407) menyala di atas meja kayu dengan latar belakang pencahayaan biru ambient dan tanaman. Gambar unggulan untuk artikel review laptop AI 10 jutaan yang memiliki daya tahan baterai 15 jam.

    ASUS Vivobook 14 (M1407): Laptop AI 10 Juta, Baterai 15 Jam! Kok Bisa?

    Review MSI Raider 18 HX AI tampak belakang di atas meja kerja, menampilkan desain premium laptop gaming flagship dengan logo naga MSI.

    Review MSI Raider 18 HX AI: Harga Laptop 72 Juta, Waras atau Gimmick?

    Review ASUS ExpertBook PM3 yang sedang menjalani uji ketahanan ekstrem dengan disiram air dan diinjak kaki untuk membuktikan kualitas laptop badak yang tetap menyala.

    Review ASUS ExpertBook PM3: Disiksa Tetap Nyala, Definisi Laptop Badak!

    Review Acer Nitro 16S AI menampilkan desain cover sasis belakang yang minimalis dan elegan di atas meja kerja dengan setup modern.

    Review Acer Nitro 16S AI: Desain Mewah & RTX 5070 yang Ganas!

  • TIPS & TRICK
  • ABOUT US
No Result
View All Result
Pemmzchannel

4 Aplikasi Kamera 0.5 Terbaik yang Ringan dan Cocok untuk Android Non-Flagship!

by Daniel Fitrotirrahman
09/07/2025
in Best Pick
A A
Aplikasi Kamera 0.5

Aplikasi Kamera 0.5

Share on FacebookShare on Twitter

Kamu pengin ambil foto dengan sudut lebar kayak pakai kamera 0.5x di HP flagship? Tapi sayangnya, HP kamu belum punya fitur ultrawide bawaan? Tenang aja, Sekarang ada banyak aplikasi kamera 0.5 yang bisa bantu kamu menghasilkan foto keren dan luas, meskipun pakai HP Android non-flagship. Tanpa harus upgrade HP, kamu sudah bisa nikmatin hasil jepretan yang tampil beda!

4 Aplikasi Kamera 0.5 Terbaik yang Ringan dan Cocok untuk Android Non-Flagship

Berikut dibawah ini 4 Aplikasi Kamera 0.5 Terbaik yang Ringan dan Cocok untuk Android Non-Flagship:

Aplikasi Kamera 0.5
4 Aplikasi Kamera 0.5 Terbaik yang Ringan dan Cocok untuk Android Non-Flagship

1. Pixtica

Kalau kamu suka eksplorasi fotografi dengan efek-efek unik, Pixtica wajib dicoba. Aplikasi ini punya fitur yang memungkinkan kamu menggunakan sudut pandang lebih lebar lewat kamera sekunder, layaknya kamera 0.5x. Yang menarik, kamu juga bisa:

Related Post

Sebuah smartphone sedang diisi daya menggunakan kabel putih yang terhubung ke Powerbank Terbaik 10.000 mAh di atas meja kayu.

Rekomendasi Powerbank Terbaik 10.000 mAh 2026 Murah Mulai 100 Ribuan!

18/01/2026
Smartphone menarik dengan desain retro yang memiliki keyboard QWERTY fisik dan layar sentuh modern menampilkan notifikasi aplikasi.

6 Smartphone Menarik yang Mencuri Perhatian di CES 2026!

13/01/2026
Vivobook S14 Vivobook S14 Vivobook S14
  • Bikin foto 360° dengan mode Planet
  • Rekam time-lapse dan buat GIF
  • Pakai photobooth otomatis
  • Kontrol manual seperti ISO dan fokus

Kelebihannya? Sangat cocok buat kamu yang ingin hasil foto yang berbeda dari biasanya. Tapi, perlu dicatat, aplikasi ini akan mengunduh galeri khususnya saat pertama kali diinstal.

2.  Camera FV-5 Lite

Buat yang pengin kontrol penuh seperti DSLR namun tetap simpel, Camera FV-5 Lite jawabannya. Aplikasi ini punya fitur 0.5x yang cukup meyakinkan meski bukan sensor asli. Cocok buat kamu yang suka atur pencahayaan, fokus, atau kecepatan shutter sendiri. Fitur unggulannya antara lain:

  • Kontrol manual lengkap
  • Interval shooting (foto otomatis dalam jeda waktu)
  • Antarmuka yang simpel dan tidak ribet

Dengan aplikasi ini, hasil foto kamu bisa tampil beda serta lebih artistik. Sangat cocok untuk pemula maupun pengguna yang sudah cukup paham soal teknis fotografi.

3. ProCam X – Lite

Mau tampil seperti fotografer pro? ProCam X – Lite bisa jadi pilihan. Meski versi lite, aplikasi ini punya fitur kamera profesional yang cukup lengkap. Termasuk mode 0.6x yang mirip dengan 0.5x untuk menghasilkan efek sudut lebar. Apa aja keunggulannya?

  • Bisa zoom untuk efek lebar
  • Deteksi wajah otomatis
  • Stabilizer untuk video
  • Kontrol resolusi dan kecepatan

4. Wide Camera

Nah, ini cocok buat kamu yang ingin hasil foto lebar tapi dengan cara unik. Wide Camera menggunakan trik panorama: ambil dua foto dari sudut berbeda lalu aplikasi akan menggabungkannya otomatis. Cara pakainya simpel:

  • Jepret foto pertama
  • Geser sedikit kamera
  • Jepret lagi, dan voila! Hasil gabungan terlihat lebih lebar

Meskipun tidak sekuat kamera ultrawide asli, hasilnya lumayan buat posting di media sosial atau koleksi pribadi.

Jadi, kamu tidak perlu punya HP flagship dulu untuk bisa nikmati fitur kamera 0.5x. Dengan bantuan aplikasi-aplikasi di atas, HP Android biasa pun bisa menghasilkan foto dengan sudut lebar yang keren. Coba satu per satu, dan temukan mana yang paling cocok dengan gaya fotomu. Selamat berburu momen terbaik!

Baca juga:

  • Mengenal World App: Aplikasi Tukar Scan Retina Jadi Uang, Kok Bisa?
  • Rekomendasi 5 Aplikasi Pengganti Webcam Android Terbaik 2025, Cocok untuk Zoom dan Streaming
  • Google Rilis Snapseed 3.0 untuk iPhone, Aplikasi Edit Foto Makin Powerful!

Cari gadget berkualitas dengan harga terbaik? Temukan pilihan laptop, PC, dan komponen PC dengan harga terbaik hanya di Pemmz.com.

Cari tahu juga update berita terkini dan teraktual seputar teknologi dan gadget di Pemmzchannel.com.

Tags: aplikasi kamera 0.5xaplikasi kamera ultrawideAplikasi Terbaru 2025fitur kamera 0.5xfoto ultrawide Androidkamera sudut lebarPemmzchannelPemmzchannel Aplikasipemmzchannel best pick

Daniel Fitrotirrahman

Related Posts

Sebuah smartphone sedang diisi daya menggunakan kabel putih yang terhubung ke Powerbank Terbaik 10.000 mAh di atas meja kayu.
Best Pick

Rekomendasi Powerbank Terbaik 10.000 mAh 2026 Murah Mulai 100 Ribuan!

by Daniel Fitrotirrahman
18/01/2026
Smartphone menarik dengan desain retro yang memiliki keyboard QWERTY fisik dan layar sentuh modern menampilkan notifikasi aplikasi.
Best Pick

6 Smartphone Menarik yang Mencuri Perhatian di CES 2026!

by Daniel Fitrotirrahman
13/01/2026
Deretan HP murah RAM besar 1 jutaan rilisan terbaru Januari 2026 seperti Redmi 14C dan POCO C75 yang menawarkan memori hingga 8GB.
Best Pick

Cari HP Murah RAM Besar? Ini 5 Pilihan Terbaik 1 Jutaan di Januari 2026!

by Daniel Fitrotirrahman
11/01/2026
Next Post
OPPO Reno14 Series

OPPO Reno14 Series Hadir dengan Kamera AI Flash Fashionable ala Iridescent Mermaid untuk Gen Z yang Ekspresif

ChatGPT dan Gemini Bisa Dibobol dengan Prompt Acak, Begini Faktanya!

ChatGPT dan Gemini Bisa Dibobol dengan Prompt Acak, Begini Faktanya!

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Vivobook S14 Vivobook S14 Vivobook S14
  • Trending
  • Comments
  • Latest

Tips dan Trick : Cara Mengetahui Password WIFI dengan CMD

05/09/2019
ASUS VivoBook 14 A442U indonesia pemmzchannel FI

Baru nih, ASUS VivoBook 14 A442U – Kini dengan Intel Generasi ke-8

07/11/2017
Ini cara cek kapasitas RAM maksimal

Cara Cek Kapasitas RAM Maksimal di PC atau Laptop Windows

30/07/2021

Cara Installasi Driver GPU yang Baik dan Benar

07/02/2013

Review ASUS A451LB: Pengganti sang legenda A46CB + Tutorial Upgrade RAM

300

Cara Installasi Driver GPU yang Baik dan Benar

150
Clash of Clans

Clash of Clans : Town Hall 11 hadir sebagai update terbaru? (updated)

146
Asus A456UF

Review Asus A456UF – A Series Pertama Asus Dengan Intel Skylake

119
Ilustrasi logo Google Chrome di gerbong roller coaster di depan, diikuti oleh logo Gemini AI di gerbong belakang yang terhubung dengan kabel, melaju di lintasan. Konsep integrasi Gemini 3 di Google Chrome untuk browsing cepat.

Gemini 3 di Google Chrome Rilis! Fitur Auto Browse Bikin Browsing Ngebut

31/01/2026
Tampilan menu Advanced Mode pada BIOS GIGABYTE yang menunjukkan fitur GIGABYTE PerfDrive untuk optimasi performa prosesor.

GIGABYTE Hadirkan Update BIOS terbaru untuk Prosesor Ryzen™ 7 9850X3D

31/01/2026
Penggunaan aplikasi editor video canggih pada Samsung Galaxy S26 yang mendukung fitur pengeditan berbasis AI.

Bocoran Terbaru: Samsung Galaxy S26 Siap Hadirkan Fitur Komunikasi Satelit!

30/01/2026
Tampilan antarmuka iOS 26 pada smartphone yang menunjukkan desain wallpaper sistem operasi terbaru.

Update iOS 26 Bikin Bimbang? Ini Alasan Pengguna iPhone Masih Pilih Bertahan!

30/01/2026

About

Pemmzchannel adalah portal media digital informasi teknologi terbaru bagi anda para gamer, tech-geeks, review gadget, laptop dan PC desktop gaming terbaru,serta berita unik seputar dunia IT.

Categories

  • Best Pick
  • Components
  • Digital Magazine
  • Featured
  • Gadget
  • Gadgets
  • Game
  • Laptop & PC
  • News
  • other
  • Promo
  • Review
  • Tips and Trick
  • Versus

Recent Post

  • Gemini 3 di Google Chrome Rilis! Fitur Auto Browse Bikin Browsing Ngebut
  • GIGABYTE Hadirkan Update BIOS terbaru untuk Prosesor Ryzen™ 7 9850X3D
  • Bocoran Terbaru: Samsung Galaxy S26 Siap Hadirkan Fitur Komunikasi Satelit!
  • Update iOS 26 Bikin Bimbang? Ini Alasan Pengguna iPhone Masih Pilih Bertahan!
  • About Us
  • Privacy & Policy
  • Contact Us

© 2024 Pemmzchannel

Bottom Ad
No Result
View All Result
  • NEWS
  • REVIEW
  • TIPS & TRICK
  • ABOUT US

© 2024 Pemmzchannel