Menjadi satu-satunya produk notebook gaming terbaru dari MSI, yang bukan sekedar refreshment dari seri yang pernah keluar sebelumnya. MSI GS60 Ghost Pro memberikan opsi bagi PemmzHolics yang sebelumnya mengidolakan seri MSI GS70. Dengan ukuran yang lebih kecil, yaitu 15.6 inch, memiliki bobot kurang dari 2kg, dan ketebalan hanya 2cm, MSI GS60 Ghost Pro semakin memberikan mobility aktivitas anda sehari-hari lebih fleksibel, karena tidak perlu lagi membawa notebook gaming berat ketika ingin selalu menyempatkan bermain game dimana saja.
Cek video review MSI GS60 Ghost Pro dan penjelasan fitur terbaru SteelSeries Engine oleh team Pemmz featuring Nixia berikut ini, khusus buat PemmzHolics yang penasaran akan si tipis ini!
Spesifikasi dari MSI GS60 Ghost Pro yang kami review diatas adalah :
Jika sudah tahu kehebatan performa dari MSI GS60 Ghost Pro tersebut, berikut ini kami jelaskan juga tentang fitur terbaru yang diusung MSI Gaming Notebook demi menunjang aktifitas para gamers sekarang ini, yaitu ada fitur SteelSeries Engine, untuk mengatur fungsi macro dan backlight keyboard dan ada XSplit Gamecaster yang diberikan gratis langganan kepada pemiliki MSI Gaming Notebook terbaru hingga 6 bulan. Yuk langsung saja kita lihat penjelasannya dalam video berikut ini :
Follow us @pemmz, facebook, slideshare
bagus ni laptop gaming dari msi gan