Pemmzchannel
  • NEWS
  • REVIEW
    • All
    • Components
    • Gadget
    • Game
    • Laptop & PC
    Laptop ASUS Vivobook 14 (M1407) menyala di atas meja kayu dengan latar belakang pencahayaan biru ambient dan tanaman. Gambar unggulan untuk artikel review laptop AI 10 jutaan yang memiliki daya tahan baterai 15 jam.

    ASUS Vivobook 14 (M1407): Laptop AI 10 Juta, Baterai 15 Jam! Kok Bisa?

    Review MSI Raider 18 HX AI tampak belakang di atas meja kerja, menampilkan desain premium laptop gaming flagship dengan logo naga MSI.

    Review MSI Raider 18 HX AI: Harga Laptop 72 Juta, Waras atau Gimmick?

    Review ASUS ExpertBook PM3 yang sedang menjalani uji ketahanan ekstrem dengan disiram air dan diinjak kaki untuk membuktikan kualitas laptop badak yang tetap menyala.

    Review ASUS ExpertBook PM3: Disiksa Tetap Nyala, Definisi Laptop Badak!

    Review Acer Nitro 16S AI menampilkan desain cover sasis belakang yang minimalis dan elegan di atas meja kerja dengan setup modern.

    Review Acer Nitro 16S AI: Desain Mewah & RTX 5070 yang Ganas!

  • TIPS & TRICK
  • ABOUT US
No Result
View All Result
  • 11tahun
  • About PEMMZCHANNEL – Media Online Review Laptop Gaming Terdepan di Indonesia
  • About Pemmzchannel – Media Online Review Laptop Gaming Terdepan di Indonesia (old)
  • About Us
  • Advertise With US
  • ASK Pemmzchannel
  • Contact Us
  • DWQA Ask Question
  • Featured at Pemmzchannel
  • IMPORT
  • Latest Pemmzchannel Video
  • News
  • Newsletter
  • Newsletter
  • Pemmz Gr8est Surprize
  • Pemmzchannel – Media Informasi, Review Gadget & Gaming
  • Privacy Policy
  • Promo PEMMZ Yogya
  • Shortcodes
  • Submit Karya
  • Subscribe to Pemmzchannel.com
  • Tarif JNE
  • test speed page
Pemmzchannel
  • NEWS
  • REVIEW
    • All
    • Components
    • Gadget
    • Game
    • Laptop & PC
    Laptop ASUS Vivobook 14 (M1407) menyala di atas meja kayu dengan latar belakang pencahayaan biru ambient dan tanaman. Gambar unggulan untuk artikel review laptop AI 10 jutaan yang memiliki daya tahan baterai 15 jam.

    ASUS Vivobook 14 (M1407): Laptop AI 10 Juta, Baterai 15 Jam! Kok Bisa?

    Review MSI Raider 18 HX AI tampak belakang di atas meja kerja, menampilkan desain premium laptop gaming flagship dengan logo naga MSI.

    Review MSI Raider 18 HX AI: Harga Laptop 72 Juta, Waras atau Gimmick?

    Review ASUS ExpertBook PM3 yang sedang menjalani uji ketahanan ekstrem dengan disiram air dan diinjak kaki untuk membuktikan kualitas laptop badak yang tetap menyala.

    Review ASUS ExpertBook PM3: Disiksa Tetap Nyala, Definisi Laptop Badak!

    Review Acer Nitro 16S AI menampilkan desain cover sasis belakang yang minimalis dan elegan di atas meja kerja dengan setup modern.

    Review Acer Nitro 16S AI: Desain Mewah & RTX 5070 yang Ganas!

  • TIPS & TRICK
  • ABOUT US
No Result
View All Result
Pemmzchannel

Review MSI Optix MAG271CQR: Monitor Gaming dengan Panel Curved

by Octa Rizky
02/03/2020
in Components, Review
A A
Share on FacebookShare on Twitter

Bingung mau beli monitor curved untuk ngegame dan content creation dengan spek kekinian? MSI MAG271CQR ini cocok untuk masuk kedalam wishlist kalian, ingin tau alasannya kenapa? Kita mulai dari spesifikasinya dulu.

Specification

  • Panel Size : Curved 27-Inch, bezel-less
  • Panel Resolution : 2560 x 1440 WQHD
  • Panel Type : VA
  • Brightness Rate : 400nits
  • Display Color : 16.7m Colors
  • Refresh Rate : 144Hz
  • Response Time : 1ms
  • Aspect Ratio : 16:9
  • Power Consumption : 61W
  • Other Feature(s) : Radeon FreeSync, 5-way OSD Navigation Joystick, Mystic Light RGB

Design

Related Post

Laptop ASUS Vivobook 14 (M1407) menyala di atas meja kayu dengan latar belakang pencahayaan biru ambient dan tanaman. Gambar unggulan untuk artikel review laptop AI 10 jutaan yang memiliki daya tahan baterai 15 jam.

ASUS Vivobook 14 (M1407): Laptop AI 10 Juta, Baterai 15 Jam! Kok Bisa?

22/12/2025
Review MSI Raider 18 HX AI tampak belakang di atas meja kerja, menampilkan desain premium laptop gaming flagship dengan logo naga MSI.

Review MSI Raider 18 HX AI: Harga Laptop 72 Juta, Waras atau Gimmick?

02/12/2025
Vivobook S14 Vivobook S14 Vivobook S14

Desain monitor ini cukup kekinian bagi kami karena berhasil menggabungkan kesan gaming dan futuristik menjadi satu. Dibagian belakang terdapat motif jalur PCB dengan tekstur brushed alumunium, Mystic Light RGB Strip, sedangkan di bagian depan terdapat layar curved berukuran 27inch dengan desain frame yang bezel-less di sisi kiri, kanan, dan atasnya yang sayangnya bezel bagian bawahnya cukup tebal, selain itu terdapat stiker highlight fitur monitor ini di bagian kiri bawahnya.

Monitor ini memiliki stand dengan kaki berbentuk segitiga yang dapat disambungkan ke monitor dengan slider yang ada di bagian depan stand ini, melalui dua baut yang menurut sepenglihatan kami terlihat rapuh karena hanya dikunci oleh kedua baut tersebut, di bagian atasnya terdapat logo naga MSI, sedangkan di bagian depannya terdapat sebuah cekungan yang bisa digunakan untuk mengatur ketinggian monitor ini.

Dimension

Monitor ini memiliki dimensi 612 x 560 x 266.5mm, ketinggiannya juga bisa diatur hingga 130mm dengan menaikkan atau menurunkan slider yang terdapat pada standnya, selain itu monitor ini juga dapat diatur tingkat kemiringannya, dari -5 derajat sampai 20 derajat kemiringan.

I/O Port

Untuk I/O Portnya sendiri, monitor ini tergolong memiliki I/O port yang cukup lengkap. Di bagian kiri terdapat headset hanger yang berguna untuk menggantung gear audio milik kalian, sedangkan di bagian belakang sisi kiri terdapat 2x HDMI, 1x DisplayPort, 2x USB 2.0, dan 1x USB type-B dan kensington lock, selain itu di bagian belakang sisi kanan terdapat sebuah joystick yang bisa digunakan untuk navigasi menu yang ada pada monitor ini. Sedangkan di sisi kanan bagian depannya hanya terdapat tombol power. 

Software

Monitor ini memiliki control menu yang dinamakan dengan OSD atau On-Screen Display. Control menu ini dapat diakses dengan menekan joystick yang terdapat pada bagian belakang monitor ini dan bisa dikendalikan dengan joystick tersebut. Dalam menu OSD tersebut, terdapat beberapa menu, diantarnya ada Gaming, Professional, Image, Input Source, PIP/PBP, Navi Key dan Setting.

Menariknya pada menu Gaming yang ada di OSD monitor ini terdapat tiga buah menu yang menarik perhatian kami, salah satunya adalah Screen Assistance. Apabila menu ini diaktifkan maka akan menampilkan sebuah crosshair di tengah-tengah layar, cukup membantu kalau kalian ingin bermain game FPS dengan menggunakan AWP yang notabene tidak memiliki crosshair.

Selain itu juga terdapat menu yang dinamakan dengan Refresh Rate, awalnya kami kira menu tersebut digunakan untuk mengatur refresh rate yang berjalan pada monitor ini, tapi ternyata menu tersebut hanya berguna untuk menampilkan FPS. 

Yang terakhir adalah menu FreeSync. Dengan mengaktifkan FreeSync, maka screen tearing atau stuttering pada game dapat diminimalisir sehingga tampilan grafis menjadi lebih smooth.

Selain menu Gaming, ada juga menu Pro yang ada di OSD monitor ini. Di menu tersebut terdapat fitur yang dinamakan Eye Care. Fitur tersebut berfungsi untuk mengaktifkan blue light filter, sehingga warna yang ditampilkan akan sedikit kekuningan yang berguna untuk membuat mata tidak cepat lelah saat menatap monitor ini.

Tidak ketinggalan juga terdapat opsi untuk mengaktifkan RGB LED pada monitor ini yang terdapat dalam menu setting, dengan menu RGB LED. Sayangnya untuk warna RGB LED tidak bisa diatur dengan menggunakan OSD bawaan monitor melainkan harus download satu lagi software dari MSI yang dinamakan dengan Gaming OSD, selain itu juga dibutuhkan kabel USB type B untuk menghubungkan monitor ini dengan PC sehingga apabila tidak memiliki kabel USB type B, maka tidak dapat mengakses Gaming OSD untuk mengubah RGB LED pada monitor ini.

Display Color Performance

Menggunakan panel Vertical Alignment atau biasa disebut dengan VA, monitor ini memiliki display color sebesar 16.7juta warna. Dari hasil pengukuran warna menggunakan alat kalibrasi yang kami miliki, didapati bahwa color gamut dari monitor ini berada di 77% dengan tingkat sRGB sebesar 100%, adobeRGB sebesar 82% dan DCI-P3 sebesar 85%, menjadikan monitor ini sebagai monitor yang sangat mantap untuk para content creator.

FreeSync

FreeSync merupakan salah satu fitur yang dihighlight oleh monitor ini selain dari response time 1ms dan refresh rate 144Hz. Kami menguji FreeSync pada monitor ini dengan menggunakan game eSport seperti CSGO dan game AAA. Di game CSGO, saat FreeSync diaktifkan, cukup membantu apalagi saat ngeflick atau menggeser mouse dengan cepat, screen tearing sangat minim cenderung tidak ada, sedangkan apabila FreeSync dinon-aktifkan, screen tearing cukup terasa saat sedang ngeflick. Sedangkan di game AAA yang kami uji dengan game Project CARS 2, saat FreeSync diaktifkan, rumput-rumput yang ada di luar sirkuit terlihat lebih jelas saat mobil sedang berjalan dengan kecepatan tinggi, dibandingkan dengan saat FreeSync dinon-aktifkan. Dari hasil test kedua game tersebut, kami menyimpulkan bahwa FreeSync akan sangat berguna apabila game-game yang dijalankan berjalan di fps yang tinggi dan memiliki banyak gerakan yang cepat sehingga dapat meminimalisir screen tearing pada layar.

Conclusion

Monitor ini cukup worth it untuk kalian para gamers dan content creator yang membutuhkan monitor curved kekinian dengan refresh rate dan akurasi warna yang sangat tinggi, mengingat harga jualnya yang berada di 7-jutaan rupiah, sayangnya kelemahan monitor ini terdapat di rumitnya untuk mengatur RGB LED yang ada dan rapuhnya penghubung stand ke monitor yang hanya dikunci menggunakan dua baut saja

Tags: monitor MSIMSIMSI MAG271CQR

Octa Rizky

Related Posts

Laptop ASUS Vivobook 14 (M1407) menyala di atas meja kayu dengan latar belakang pencahayaan biru ambient dan tanaman. Gambar unggulan untuk artikel review laptop AI 10 jutaan yang memiliki daya tahan baterai 15 jam.
Review

ASUS Vivobook 14 (M1407): Laptop AI 10 Juta, Baterai 15 Jam! Kok Bisa?

by Yusril_Pemmzchannel
22/12/2025
Review MSI Raider 18 HX AI tampak belakang di atas meja kerja, menampilkan desain premium laptop gaming flagship dengan logo naga MSI.
Review

Review MSI Raider 18 HX AI: Harga Laptop 72 Juta, Waras atau Gimmick?

by Yusril_Pemmzchannel
02/12/2025
Review ASUS ExpertBook PM3 yang sedang menjalani uji ketahanan ekstrem dengan disiram air dan diinjak kaki untuk membuktikan kualitas laptop badak yang tetap menyala.
Review

Review ASUS ExpertBook PM3: Disiksa Tetap Nyala, Definisi Laptop Badak!

by Yusril_Pemmzchannel
28/11/2025
Next Post

Ketahuilah, Inilah Ciri-Ciri Baterai Smartphone Yang Sudah Rusak

Beli Laptop Acer Swift 3 Free Microsoft Office Home & Student Untuk Dukung Milennials Terus Bisa Berkarya

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Vivobook S14 Vivobook S14 Vivobook S14
  • Trending
  • Comments
  • Latest

Tips dan Trick : Cara Mengetahui Password WIFI dengan CMD

05/09/2019
ASUS VivoBook 14 A442U indonesia pemmzchannel FI

Baru nih, ASUS VivoBook 14 A442U – Kini dengan Intel Generasi ke-8

07/11/2017
Ini cara cek kapasitas RAM maksimal

Cara Cek Kapasitas RAM Maksimal di PC atau Laptop Windows

30/07/2021

Cara Installasi Driver GPU yang Baik dan Benar

07/02/2013

Review ASUS A451LB: Pengganti sang legenda A46CB + Tutorial Upgrade RAM

300

Cara Installasi Driver GPU yang Baik dan Benar

150
Clash of Clans

Clash of Clans : Town Hall 11 hadir sebagai update terbaru? (updated)

146
Asus A456UF

Review Asus A456UF – A Series Pertama Asus Dengan Intel Skylake

119
Logo Apple Creator Studio dengan deretan 10 ikon aplikasi kreatif berwarna-warni di latar belakang hitam.

Apple Creator Studio Diluncurkan, Solusi All-in-One untuk Desainer dan Kreator Konten!

15/01/2026
Penampakan bodi belakang Galaxy S26 Ultra warna hijau mint bersanding dengan kotak penjualan resminya.

Bocoran Terbaru Galaxy S26 Ultra: Jadwal Rilis Diundur, Kapasitas Baterai Naik Drastis!

15/01/2026
Jajaran varian warna Samsung Galaxy A07 5G, hitam dan ungu, dengan teks nama produk di atasnya.

Resmi Rilis Samsung Galaxy A07 5G, HP Harga Pelajar dengan Update OS 6 Tahun!

15/01/2026
Ilustrasi minimalis sebuah laptop dengan simbol pagar (hashtag) di layar yang merepresentasikan kode Serial Number Laptop.

Cara Mengetahui Serial Number Laptop Windows dan Mac dalam Hitungan Menit!

15/01/2026

About

Pemmzchannel adalah portal media digital informasi teknologi terbaru bagi anda para gamer, tech-geeks, review gadget, laptop dan PC desktop gaming terbaru,serta berita unik seputar dunia IT.

Categories

  • Best Pick
  • Components
  • Digital Magazine
  • Featured
  • Gadget
  • Gadgets
  • Game
  • Laptop & PC
  • News
  • other
  • Promo
  • Review
  • Tips and Trick
  • Versus

Recent Post

  • Apple Creator Studio Diluncurkan, Solusi All-in-One untuk Desainer dan Kreator Konten!
  • Bocoran Terbaru Galaxy S26 Ultra: Jadwal Rilis Diundur, Kapasitas Baterai Naik Drastis!
  • Resmi Rilis Samsung Galaxy A07 5G, HP Harga Pelajar dengan Update OS 6 Tahun!
  • Cara Mengetahui Serial Number Laptop Windows dan Mac dalam Hitungan Menit!
  • About Us
  • Privacy & Policy
  • Contact Us

© 2024 Pemmzchannel

Bottom Ad
No Result
View All Result
  • NEWS
  • REVIEW
  • TIPS & TRICK
  • ABOUT US

© 2024 Pemmzchannel