Pemmzchannel
  • NEWS
  • REVIEW
    • All
    • Components
    • Gadget
    • Game
    • Laptop & PC
    Laptop gaming Colorful Evol P15 23 di atas meja, menjadi fokus utama untuk artikel review deal terbaik 2025.

    Review Colorful Evol P15: Laptop ‘Lama’ Ini Masih Jadi Deal Terbaik di 2025?

    Tampilan belakang laptop gaming Lenovo Legion 5i 15IRX10 di atas meja kerja, menyorot desain premium dan logo Legion.

    Review Lenovo Legion 5i 15IRX10: Bukan yang Terkencang, Tapi Kenapa Jauh Lebih Aman?

    Laptop Axioo HYPE-R X8 OLED di atas meja, di-review (bongkar) sebagai laptop 900 gram dengan layar OLED yang harganya cuma 8 jutaan.

    Bongkar Axioo HYPE-R X8: Laptop OLED 900 Gram, Harga CUMA 8 Jutaan!

    Tampilan laptop Lenovo Yoga 7i (2025) berwarna silver, model yang di-review karena punya varian kulit vegan mewah, super efisien, dan siap AI.

    Review Lenovo Yoga 7i (2025): Mewah Pakai Kulit Vegan, Super Efisien, dan Siap AI

  • TIPS & TRICK
  • ABOUT US
No Result
View All Result
  • 11tahun
  • About PEMMZCHANNEL – Media Online Review Laptop Gaming Terdepan di Indonesia
  • About Pemmzchannel – Media Online Review Laptop Gaming Terdepan di Indonesia (old)
  • About Us
  • Advertise With US
  • ASK Pemmzchannel
  • Contact Us
  • DWQA Ask Question
  • Featured at Pemmzchannel
  • IMPORT
  • Latest Pemmzchannel Video
  • MAINTENANCE
  • News
  • Newsletter
  • Newsletter
  • Pemmz Gr8est Surprize
  • Pemmzchannel – Media Informasi, Review Gadget & Gaming
  • Privacy Policy
  • Promo PEMMZ Yogya
  • Shortcodes
  • Submit Karya
  • Subscribe to Pemmzchannel.com
  • Tarif JNE
Pemmzchannel
  • NEWS
  • REVIEW
    • All
    • Components
    • Gadget
    • Game
    • Laptop & PC
    Laptop gaming Colorful Evol P15 23 di atas meja, menjadi fokus utama untuk artikel review deal terbaik 2025.

    Review Colorful Evol P15: Laptop ‘Lama’ Ini Masih Jadi Deal Terbaik di 2025?

    Tampilan belakang laptop gaming Lenovo Legion 5i 15IRX10 di atas meja kerja, menyorot desain premium dan logo Legion.

    Review Lenovo Legion 5i 15IRX10: Bukan yang Terkencang, Tapi Kenapa Jauh Lebih Aman?

    Laptop Axioo HYPE-R X8 OLED di atas meja, di-review (bongkar) sebagai laptop 900 gram dengan layar OLED yang harganya cuma 8 jutaan.

    Bongkar Axioo HYPE-R X8: Laptop OLED 900 Gram, Harga CUMA 8 Jutaan!

    Tampilan laptop Lenovo Yoga 7i (2025) berwarna silver, model yang di-review karena punya varian kulit vegan mewah, super efisien, dan siap AI.

    Review Lenovo Yoga 7i (2025): Mewah Pakai Kulit Vegan, Super Efisien, dan Siap AI

  • TIPS & TRICK
  • ABOUT US
No Result
View All Result
Pemmzchannel

5 Laptop Price to Performance Terbaik 2023!

by Yusril_Pemmzchannel
30/06/2023
in Best Pick, Digital Magazine, Laptop & PC
A A
5 Laptop Price to Performance Terbaik 2023!
Share on FacebookShare on Twitter

Ini dia 5 rekomendasi laptop price to performance terbaik sepanjang kita review januari hingga juni 2023 base on Single Core Performance Cinebench R23, versi Pemmzchannel. Langsung saja kita bahas & Let’s check it out!

Laptop Price to Performance 2023 – Metode Penilaian

Sebelum masuk ke pembahasan utamanya, kita kasih dulu nih metode pengujian yang kita jadiin standar, semua laptop yang kita uji ini di jalankan dengan mode performance di suhu ruangan 25 derajat celcius,+ Untuk tools pengujian, kita pake Cinebench R23 baik itu single core / multi core nya.  

Related Post

Close-up jam tangan Garmin Instinct Crossover AMOLED berwarna kuning di pergelangan tangan, menunjukkan tampilan hybrid digital dan analog.

5 Fitur Unggulan Garmin Instinct Crossover AMOLED, Bikin Jam Ini Jadi Incaran Atlet!

08/11/2025
Logo visual angka "26.1" dengan desain glassmorphism di atas latar belakang blur gradasi biru dan hijau, merepresentasikan update sistem operasi iOS 26.1.

Wajib Coba! Ini Fitur Baru iOS 26.1 yang Resmi Dirilis Kemarin!

06/11/2025
Kolase tiga laptop dari rekomendasi laptop 5 jutaan terbaik, termasuk Axioo Hype R3, ASUS Vivobook Go 15 OLED, dan Acer Aspire 3 A314.

Rekomendasi Laptop 5 Jutaan Terbaik Akhir Tahun 2025, Bisa Main Game!

30/10/2025
Kolase berbagai smartphone, termasuk Poco, untuk artikel ranking HP dibawah 6 juta yang paling worth it di tahun 2025.

Ranking HP Dibawah 6 Juta Paling Worth It 2025: Poco X7 Pro Juara 1!

27/10/2025
Vivobook S14 Vivobook S14 Vivobook S14

Axioo Z10 Metal

Pertama ada Axioo Z10 metal, salah satu laptop lokal yang datang dengan harga yang terjangkau banget di kelasnya, dengan CPU Intel Core i5 1235U, laptop ini cuma dibanderol dengan harga mulai dari 7.7 jutaan rupiah. 

Axioo Z10 Metal

Unit yang pernah kita review sendiri yang warna pink sakura, tampilannya stylish dan cukup modern, dengan material metal yang dikombinasikan polycarbonate dengan build quality yang cukup kokoh menurut kami. 

Axioo Z10 Metal

Urusan performa, emang belum jadi yang terbaik untuk laptop dengan CPU i5 1235U tapi kestabilan performanya patut di apresiasi, saat di stress test deviasi performance nya cuma 2.9%, peak single core performance nya ada di angka 1573 point dengan avg temperature di 78 derajat celcius, dengan ratio price to performance di 4895 rupiah per skor yang dihasilin di single core cinebench r23.

HP 14s FQ1032AU

Nomor dua, masih dengan laptop entry level, kali ini dari merek HP, yaitu HP 14s FQ1032AU, laptop kelas terjangkau dengan looks yang old school dan cukup sederhana, dengan CPU AMD Ryzen 3 5300U. Yang menarik disini selain performanya adalah layarnya.

Yang mana, dengan harga 6 jutaan aja, ni laptop udah dibekali panel IPS, dengan coverage color gamut yang lumayann oke lho, 71% sRGB. Saat komparasi, laptop ini kita uji dengan banyak skenario, cumann karna fokus nya disini bahas single core performance jadi kita bahas dari sisi CPU nya ajah. 

HP 14s FQ1032AU

Di pengujian cinebench R23 HP14s ini mampu dapetin skor multi core di kisaran 4925 point dan 1127 point untuk single core nya, atauuu kalo kita kalkulasiin dengan harga laptop ini yang ada di kisaran 6.5 jutaan, ni laptop punya ratio price to performance di 5846 rupiah per point cinebench r23 nya.

Lenovo Ideapad Gaming 3 15IAH7

Peringkat 3 mulai transisi nih, ke kelas laptop gaming entry level. Pertama ada Lenovo Ideapad Gaming 3i 2022, laptop yangg cukup bawa upgrade desain signifikan banget saat pertama dirilis. Khususnya bagian belakang yang kini dikasih lubang exhaust super gede dengan aksen warna biru yang kece.

Untuk spesifikasi utamanya, pakai Intel core i5 12500H yang punya konfigurasi 12 core, 16 threads. plus GPU RTX 3050. yang mungkin sebagian orang ngeliatnya kayak nangggung? Tapi tunggu dulu, ternyata saat kita review, performa CPU nya ternyata diatas ekspektasi kita surprisingly.

Laptop Price to Performance Terbaik 2023

Skor multi core nya tinggi lho, di 13 ribuan point max-nya, yang kalau kita compare sama si kakaknya yang pake Intel Core i7 12650H. gap performance nya tuh cuma 6% padahal perbedaan harganya bisa  13%.

Lenovo Ideapad  Gaming 3 2023

Begitupun dengan single core nya, skor nya ada di kisaran 1720 an poin atau kalau kita hitung rationya tuh ada di 7900 an rupiah per skor cinebench R23 nya klo kita patokan harganya ada di 13 juta 500 ribuan. Itu dari skor, klo deviasinya gimana? super aman, saat stress test, deviasinya tuh ada di 0.9% ajah. 

HP Victus FB0009AX

Nomor 4 ada HP Victus FB0009AX, laptop gaming kelas bawah nya HP yang dari segi desain emang berkarakter banget, kesannya modis khas laptop kekinian dengan style yang minimalis, 1 hal yang kita suka dari desainnya, HP perhatiin banget detail kecil berpola zigzag line yang ada dibawah layar nya.

Untuk spesifikasinya pake CPU 6 core 2 tahun lalu yaitu AMD Ryzen 5 5600H dengan boost clock up to 4.2GHz dan GPU RTX 3050. Keliatan agak tua emang tapi ya klo masih bisa diandelin buat gaming kekinian, yaa why not kan. 

HP Victus

Masuk kebagian utama yang kita bahas di video ini, yaitu performa. saat kita stress test pake Cinebench R23 dengan kondisi full performance + suhu ambient 25 derajat celcius. Klo dari angka, emang skor multi core nya standar ryzen 5 5600H ya, di 9500an poin.

Victus 15 FB0009AX

Sementara buat single core nya ada di 1357 point dengan ratio Price to performance di 8431 rupiah per cinebench r23 single core nya. Lumayan banget sih ini untuk laptop di harga 11.5 jutaan. Dan yang mau gw notice adalah performa saat dipake game game kompetitif kayak valorant, masih tembus 300 an fps.

MSI Summit 14 Evo

Lanjut nomor 5 alias terakhir, ada si MSI Summit E14 Evo, laptop pebisnis yang punya looks stylish banget, khas laptop kekinian yang harganya di 15-20 jutaan, padahal harga laptop ini tuh gak sampe segitu loh.

Unit yang kita review waktu itu yang berwarna mate black dengan feel material yang terasa halus dan premium banget ditangan. Form factor nya pun terlihat cukup ringkas, walaupun klo kata reviewer kita, ni laptop belum tipis banget kayak Envy series dari HP.

Layarnya pun bagus, resolusinya WUXGA 1920×1200 dengan coverage color gamut yang cukup luas di 99% sRGB. Masuk kebagian paling utama, performa, dari spesifikasi, ni laptop pake CPU Intel Core i5 1240P yang merupakan CPU 12 core dan punya boost clock up to 4.4GHz.

Yang saat kita uji pake cinebench r23 single core CPU nya mampu dapetin skor di 1430 an point, yang kalo kita itungg, ratio price to performance nya ada di 8495 point, udah termasuk oke sih, ini apalagi mengingat ini merupakan laptop bisnis yang emang fokusnya gak muluk muluk ke performa mulu kan. 

Kesimpulan

Nah itu dia tadi 5 rekomendasi laptop dengan price to performance terbaik di sepanjang kita review bulan januari – awal juni 2023 ini. mulai dari 7 jutaan sampai 15 jutaan silahkan dipilih, semoga bisa jadi solusi ya untuk kalian yang lagi mumet cari laptop dengan single core kenceng sesuai harganya. 

Punya pendapat soal ini? komen langsung dibawah ya. Dan jangan lupa juga like share sebagai bentuk dukungan dan semangat untuk kami. Kunjungi terus pemmzchannel.com agar dapat melihat perkembangan teknologi khususnya bidang IT. 

Baca juga:

  • Laptop Gaming RTX 3060 Terbaik versi Maret 2023!
  • Rekomendasi Laptop 10 Jutaan di Tahun 2022!
  • 5 Rekomendasi Laptop Gaming RTX 3070 Terbaik 2023!

_____________________________________________________________________________________________

Cari gadget berkualitas dengan harga terbaik? Temukan pilihan laptop, PC, dan komponen PC dengan harga terbaik hanya di Pemmz.com.

Cari tahu juga update berita terkini dan teraktual seputar teknologi dan gadget di Pemmzchannel.com.

Tags: axioo mybookaxioo saga 10hp 14s fq1032auHP VictusLaptop Gaming HPLaptop Price to Performancelaptop terbaikLenovo IdeaPad Gaming 3msi summit 14price to performanceVictus by HP

Yusril_Pemmzchannel

Currently serving as a Tech Analyst at Pemmz.ID, a platform dedicated to technology and gaming. Specializes in hardware analysis, SEO-driven content strategy, and engaging audiences through presentations and discussions. Contributed to a 30% organic traffic increase by optimizing articles and aligning content with industry trends.At Pemmz.ID, collaborated with cross-functional teams to deliver in-depth reviews of gaming hardware and emerging tech. Partnered with industry stakeholders to access exclusive product launches, enhancing content quality and audience engagement. Committed to leveraging technical expertise and analytical insights to connect technology with market dynamics and foster innovation.

Related Posts

Close-up jam tangan Garmin Instinct Crossover AMOLED berwarna kuning di pergelangan tangan, menunjukkan tampilan hybrid digital dan analog.
Digital Magazine

5 Fitur Unggulan Garmin Instinct Crossover AMOLED, Bikin Jam Ini Jadi Incaran Atlet!

by Daniel Fitrotirrahman
08/11/2025
Logo visual angka "26.1" dengan desain glassmorphism di atas latar belakang blur gradasi biru dan hijau, merepresentasikan update sistem operasi iOS 26.1.
Digital Magazine

Wajib Coba! Ini Fitur Baru iOS 26.1 yang Resmi Dirilis Kemarin!

by Daniel Fitrotirrahman
06/11/2025
Kolase tiga laptop dari rekomendasi laptop 5 jutaan terbaik, termasuk Axioo Hype R3, ASUS Vivobook Go 15 OLED, dan Acer Aspire 3 A314.
Best Pick

Rekomendasi Laptop 5 Jutaan Terbaik Akhir Tahun 2025, Bisa Main Game!

by Yusril_Pemmzchannel
30/10/2025
Next Post
Panduan Bermain game The Outlast Trials Terlengkap!

Panduan Bermain game The Outlast Trials Terlengkap!

Ternyata ada 2 Jenis Hacker Baik, Penasaran?

Ternyata ada 2 Jenis Hacker Baik, Penasaran?

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Vivobook S14 Vivobook S14 Vivobook S14
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Tips dan Trick : Cara Mengetahui Password WIFI dengan CMD

Tips dan Trick : Cara Mengetahui Password WIFI dengan CMD

05/09/2019
ASUS VivoBook 14 A442U indonesia pemmzchannel FI

Baru nih, ASUS VivoBook 14 A442U – Kini dengan Intel Generasi ke-8

07/11/2017
Ini cara cek kapasitas RAM maksimal

Cara Cek Kapasitas RAM Maksimal di PC atau Laptop Windows

30/07/2021

Cara Installasi Driver GPU yang Baik dan Benar

07/02/2013

Review ASUS A451LB: Pengganti sang legenda A46CB + Tutorial Upgrade RAM

300

Cara Installasi Driver GPU yang Baik dan Benar

150
Clash of Clans

Clash of Clans : Town Hall 11 hadir sebagai update terbaru? (updated)

146
Asus A456UF

Review Asus A456UF – A Series Pertama Asus Dengan Intel Skylake

119
Detail modul kamera Poco F8 Ultra atau Poco F8 Pro menunjukkan logo Sound by Bose

Tanda-tanda Rilis! Poco F8 Ultra Pakai Snapdragon 8 Elite Gen 5, Terungkap di Geekbench

14/11/2025
Roadmap CPU AMD resmi dari Financial Analyst Day, menunjukkan AMD Zen 6 adalah CPU 2nm pertama di 2026 dan mengungkap keberadaan Zen 7.

AMD Zen 6 Resmi Jadi CPU 2nm Pertama di 2026! Roadmap Zen 7 Juga Terungkap!

12/11/2025
Ponsel Samsung Galaxy Z Fold 7 terbuka, memperlihatkan antarmuka pengguna Android dengan widget cuaca dan beberapa aplikasi di layar utama.

Harga Galaxy Z Fold 7 Turun Drastis di November 2025, Saatnya Beli Sekarang!

12/11/2025
Lima unit ponsel OPPO Reno 15 Series dalam berbagai warna (putih, ungu, abu-abu, hijau, putih desain spesial) berdiri di atas pasir pantai.

OPPO Reno 15 Series Siap Meluncur 17 November, Bocoran Speknya Bikin Kaget!

12/11/2025

About

Pemmzchannel adalah portal media digital informasi teknologi terbaru bagi anda para gamer, tech-geeks, review gadget, laptop dan PC desktop gaming terbaru,serta berita unik seputar dunia IT.

Categories

  • Best Pick
  • Components
  • Digital Magazine
  • Featured
  • Gadget
  • Gadgets
  • Game
  • Laptop & PC
  • News
  • other
  • Promo
  • Review
  • Tips and Trick
  • Versus

Recent Post

  • Tanda-tanda Rilis! Poco F8 Ultra Pakai Snapdragon 8 Elite Gen 5, Terungkap di Geekbench
  • AMD Zen 6 Resmi Jadi CPU 2nm Pertama di 2026! Roadmap Zen 7 Juga Terungkap!
  • Harga Galaxy Z Fold 7 Turun Drastis di November 2025, Saatnya Beli Sekarang!
  • OPPO Reno 15 Series Siap Meluncur 17 November, Bocoran Speknya Bikin Kaget!
  • About Us
  • Privacy & Policy
  • Contact Us

© 2024 Pemmzchannel

Bottom Ad
No Result
View All Result
  • NEWS
  • REVIEW
  • TIPS & TRICK
  • ABOUT US

© 2024 Pemmzchannel